Edisi PEPAK: e-BinaAnak 214 - Mendisiplin dengan Rotan
Dari: Riana Welasih <welasihfamily@>
>Saya bersyukur bisa menemukan situs Pepak ini walaupun secara tidak
>sengaja. Ternyata di dalamnya banyak artikel apik yang bisa membuat
>saya lebih mengerti lagi mengenai sekolah minggu. Saran saya
>diperbanyak lagi bahan-bahan pedoman sm-nya.
Redaksi:
Terima kasih banyak untuk saran Anda. Kami akan mencoba memperbanyak
bahan-bahan pedoman SM. Bagi pembaca lain yang belum mengunjungi
Situs PEPAK, kami undang Anda untuk mengunjunginya. Saran dan kritik
Anda pasti akan berguna bagi kemajuan pelayanan PEPAK terutama bagi
kemuliaan nama Tuhan.
- Login to post comments
- Printer-friendly version