Mengembangkan Potensi Belajar Anak (III)

Kategori Bahan PEPAK: Guru - Pendidik

Salam damai Kristus,

Dalam sebuah kelas, guru sering kali tidak menyadari bahwa mereka menghadapi anak-anak dengan gaya belajar yang berbeda. Hal ini membuat para guru tidak siap dengan gaya mengajar yang beragam, yang tentu saja bisa menghambat beberapa anak untuk menyerap pengajaran yang disampaikan. Bagaimana kita, para pelayan anak, bisa memberikan metode mengajar yang beragam di dalam kelas? Simaklah edisi e-BinaAnak kali ini. Ada tip menarik yang dapat memberikan wawasan bagi kita untuk memulai sesuatu yang baru dalam kelas sehingga anak-anak bisa lebih memahami kebenaran firman Tuhan. Selamat belajar dan mengajar.

Tuhan Yesus memberkati.

Pemimpin Redaksi e-BinaAnak,
Davida
< evie(at)in-christ.net >
< http://pepak.sabda.org/ >