Aktivitas yang Cocok untuk Pra-Remaja (Umur 12-14 Tahun)
Wed, 02/28/2001 - 00:00 — adminJenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar
Kegiatan yang cocok untuk Pra-Remaja antara lain:
Penyelidikan Alkitab
Penyelidikan Alkitab ini dilakukan untuk merangsang anak-anak Pra-Remaja untuk mengetahui fakta dan kebenaran yang terdapat dalam Alkitab. Kegiatan ini dapat dilakukan secara kelompok atau mandiri. Metode yang cocok digunakan adalah Studi Alkitab Induktif supaya anak menggali sendiri kebenaran Firman Tuhan.
Penyelidikan Peta
Dalam menceritakan kisah Alkitab ajaklah mereka untuk membuka peta
Kategori Bahan PEPAK: Aktivitas dan Ketrampilan Anak
- Login to post comments
Aktivitas Menarik untuk Anak Madya (Umur 9-11 Tahun)
Thu, 02/22/2001 - 00:00 — adminJenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar
Mengingat usia anak madya (9-11 tahun) adalah kelompok usia terakhir di kelas Sekolah Minggu, maka ini adalah kesempatan terakhir pula
Kategori Bahan PEPAK: Aktivitas dan Ketrampilan Anak
- Login to post comments
Aktivitas yang Cocok untuk Anak Pratama (Umur 6-8 Tahun)
Wed, 02/14/2001 - 00:00 — adminJenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar
Anak-anak Pratama, pada umur 6 tahun mereka sudah mulai belajar membaca, lalu pada umur 7-8 tahun biasanya kemampuan membaca mereka sudah meningkat. Aktivitas untuk anak Pratama ini lebih bervariasi dibanding dengan anak Batita dan Balita. Pada anak umur 6-8 tahun ini, Alkitab sudah dapat dipakai sebagai bahan aktivitas untuk meningkatkan kemampuan mereka dalam memahami melalui membaca, menyimak, mengingat dan menghafal. Aktivitas yang cocok bagi anak Pratama ini antara lain:
- Membaca Alkitab
Kategori Bahan PEPAK: Aktivitas dan Ketrampilan Anak
- Login to post comments
Aktivitas yang Cocok untuk Anak Batita (Umur 2-3 Tahun)
Fri, 01/26/2001 - 00:00 — adminJenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar
Secara fisik, anak berumur antara 2-3 tahun adalah anak yang suka bergerak, berlari, melompat, memanjat dan tidak bisa diam dalam
Kategori Bahan PEPAK: Aktivitas dan Ketrampilan Anak
- Login to post comments
Kisah 57 Cent yang Tak Ternilai Harganya
Fri, 01/12/2001 - 00:00 — adminJenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar
Seorang gadis kecil sedang berdiri dan terisak di dekat pintu masuk sebuah gereja yang tidak terlalu besar. Ia tidak diperbolehkan masuk ke dalam gereja tersebut karena "sudah terlalu penuh". Seorang pendeta kebetulan lewat didekatnya dan menanyakan mengapa dia menangis, "Saya tidak boleh masuk ke Sekolah Minggu." jawab si gadis kecil ini. ... baca selengkapnya »
Kategori Bahan PEPAK: Penginjilan Anak - Misi Anak
- Login to post comments
Perayaan Tahun Baru
Fri, 01/12/2001 - 00:00 — adminJenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar
Pada mulanya perayaan ini dirayakan baik oleh orang Yahudi maupun orang Kafir yang dihitung sejak bulan baru pada akhir September.
Kategori Bahan PEPAK: Program Khusus Anak
- Login to post comments
Malam Istimewa
Tue, 12/19/2000 - 00:00 — adminJenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar
[Saran: Ketika guru membacakan/menceritakan cerita ini, untuk membuat anak semakin tertarik maka setiap kali ada adegan binatang
Kategori Bahan PEPAK: Perayaan Hari Raya Kristen
- Login to post comments
Pesta Natal Tita dan Ati
Tue, 12/19/2000 - 00:00 — adminJenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar
Pulang sekolah, Tita dan Ati berjalan beriringan menyusuri jalan di pertokotan. Mereka amat menikmati perjalanan pulang ini. Soalnya,
Kategori Bahan PEPAK: Perayaan Hari Raya Kristen
- Login to post comments
Hadiah Natal
Tue, 12/19/2000 - 00:00 — adminJenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar
a. Hadiah Untuk Teman
Wes Haystead dalam bukunya "Mengenalkan Allah Kepada Anak", mengatakan bahwa pemberian hadiah kepada teman atau orang dari
Kategori Bahan PEPAK: Perayaan Hari Raya Kristen
- Login to post comments
Permainan Ayat di Punggung
Tue, 10/03/2000 - 00:00 — adminJenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar
Tuliskan sebuah ayat pada secarik kertas dan lekatkan di punggung anak. Ambilah ayat yang berbeda untuk setiap anak. Kemudian berilah
Kategori Bahan PEPAK: Aktivitas dan Ketrampilan Anak
- Login to post comments